Blog

Dana Haji Tembus Rp171 Triliun, BPKH Gelar Sosialisasi di Bandung

Bandung, Jawa Barat, 8 Maret 2025 - Badan Pengelola Keuangan Haji (BPKH) bersama Komisi VIII DPR RI mengadakan sosialisasi keuangan haji di Bandung pada Sabtu (8/3). Acara ini bertujuan untuk memperkuat pengelolaan dan pengawasan keuangan haji serta memberikan informasi yang akurat kepada masyarakat. Transparansi dan Pertumbuhan Dana Kelolaan BPKH M. Dawud Arif...

BPKH dan UIN Jakarta Teken MoU Kerja Sama Pendidikan dan Riset Keuangan Haji

Jakarta – Badan Pengelola Keuangan Haji (BPKH) dan Universitas Islam Negeri (UIN) Syarif Hidayatullah Jakarta menandatangani Nota Kesepahaman (MoU) penguatan kerja sama di bidang pendidikan, penelitian, dan pengabdian masyarakat. Penandatanganan MoU berlangsung di Ruang Sidang Utama, Gedung Rektorat UIN Jakarta, antara Kepala Badan Pelaksana BPKH, Fadlul Imansyah dan Rektor...

BPKH Bersama BPS-BPIH Bersinergi Dalam Peningkatan Pelayanan Haji Indonesia

Jakarta, 27 Februari 2025 – Badan Pengelola Keuangan Haji (BPKH) bersama 30 mitra Bank Penerima Setoran Biaya Ibadah Penyelenggaraan Ibadah Haji (BPS-BPIH) seluruh Indonesia, menyelenggarakan kegiatan sinergi bersama yang berlangsung di Jakarta. Kegiatan yang mengusung tema “Strategi Peningkatan Pelayanan Haji Tahun 2025” ini bertujuan untuk memberikan evaluasi capaian pendaftar...

Badan Pengelola Keuangan Haji (BPKH) mengirimkan 101 Da’i untuk memperkuat syiar Islam di daerah 3T

Jakarta, 25 Februari 2025 - Badan Pengelola Keuangan Haji (BPKH) pada Selasa, (25/02) di Jakarta resmi melepaskan 101 Da'i yang kompeten, amanah, dan profesional untuk bertugas di 59 kabupaten/kota dan 30 provinsi di Indonesia, terutama di daerah 3T (Tertinggal, Terdepan, Terluar). Acara Pengiriman yang dilakukan secara luring dan daring ini...

BPKH Bersinergi dengan PP Muhammadiyah, Kuatkan Pengelolaan Keuangan Haji yang Berkeadilan

Jakarta, 25 Februari 2025 - Badan Pengelola Keuangan Haji (BPKH) melakukan kunjungan ke Kantor Pimpinan Pusat (PP) Muhammadiyah di Jakarta. Kunjungan ini bertujuan untuk memperkuat sinergi dalam pengelolaan dana haji agar semakin profesional, transparan, dan memberikan manfaat yang lebih luas bagi umat Islam di Indonesia. Kepala BadanPelaksana BPKH Fadlul...