Arab Saudi Imbau Warganya Pantau Hilal Dzulhijjah
REPUBLIKA.CO.ID, RIYADH -- Mahkamah Agung Arab Saudi mengimbau warganya untuk memantau bulan sabit atau hilal Dzulhijjah pada Senin (20/7) malam. Dzulhijjah merupakan bulan di mana pelaksanaan ibadah haji berlangsung dan merupakan bulan terakhir dari kalender Islam.Seperti dikutip dari laman Arabnews, Ahad (18/7), siapapun yang melihat hilal pada Senin setelah...