Masjid Al-Aqsa Ditutup Selama Tiga Minggu Karena Wabah Virus
REPUBLIKA.CO.ID,ANKARA -- Masjid Al-Aqsa Yerusalem akan ditutup selama tiga minggu karena penyebaran virus korona, Waqf Islam Yerusalem mengumumkan pada hari Rabu (16/9). "Jemaah dan pengunjung tidak akan diterima di masjid pada hari Jumat untuk jangka waktu tiga minggu karena wabah virus," kata Hatem Abdel Qader, anggota Wakaf Islam Yerusalem, kepada...