10 Masjid Megah di Iran dengan Arsitektur Unik (2-Habis)
REPUBLIKA.CO.ID, 6. Masjid Jameh di Yazd Menjulang di atas kota tua Yazd, Masjid Jameh (Masjid-e Jameh) berasal dari abad ke-12. Masjid ini dihiasi dengan gerbang pintu masuk berubin (salah satu yang tertinggi di Iran), yang diapit oleh dua menara setinggi 48 meter dan diperindah dengan prasasti dari abad ke-15. Istilah 'Masjid Jameh'...