Peninggalan Ottoman Hiasi Masjid Ibrahimi Ratusan Tahun
REPUBLIKA.CO.ID, HEBRON -- Setelah 100 tahun berlalu, sejumlah artefak peninggalan Kesultanan Ottoman ternyata masih menghiasi Masjid Ibrahimi di Kota Hebron, Tepi Barat, Palestina. Turki diketahui masih memberikan bantuan ke masjid tersebut kendati Kesultanan Ottoman telah lama runtuh. Direktur Masjid Ibrahimi, Sheikh Hafthi Abu Sneineh, mengatakan skrip dan sulaman di dinding masjid...