Siaran Pers

BPKH Lepas Jamaah Haji Kloter 23 Embarkasi Medan

Medan, Sumatera Utara – Kloter 23 Calon Jemaah Haji Sumatera utara diberangkatkan pada Jumat dini hari (16/6) melalui Embarkasi Medan. Total Calon Jemaah Haji yang diberangkatkan ke Tanah Suci sebanyak 359 orang Hadir dalam pelepasan jemaah haji Bupati Tapanuli Selatan Dolly Pasaribu , Anggota Badan Pelaksana BPKH Amri Yusuf, Kepala...

Lepas Jemaah Haji Kloter Pertama Asal Sumbar, BPKH Siap Dukung penyelenggaraan ibadah haji Tahun 2023 / 1444 M

Padang - Kloter pertama jemaah haji dari Sumatera Barat diberangkatkan padan senin dini hari (5/6/2023) melalui Embarkasi Padang, total jemaah di kloter pertama sebanyak 393 jemaah haji yang akan bertolak ke Arab Saudi. Jemaah yang berangkat dari UPT Asrama Haji Padang sebanyak 4.613 jemaah, 1.900 orang merupakan lansia, sementara jemaah...

DPD RI Apresiasi Kinerja BPKH dalam Mengelola Keuangan Haji

Badan Pengelola Keuagan Haji (BPKH) menghadiri Rapat Dengar Pendapat dengan Komite III Dewan Perwakilan Daerah (DPD) di Jakarta, Selasa (23/05). RDP dihadiri oleh Kepala BPKH Fadlul Imanyah dan 5 Anggota BPKH antara lain Acep Riana Jayaprawira, Arief Mufraini, Harry Alexander, Amri Yusuf, dan Sulistyowati. Rapat dipimpin oleh Wakil Ketua...

Kepala Badan Pelaksana BPKH dan Menteri Agama Lepas Kloter Pertama Haji 1444H / 2023M

Sebanyak 393 jamaah calon haji kloter pertama embarkasi Jakarta diberangkatkan menuju Madinah, Arab Saudi pada 24 Mei 2023. Jumlah ini merupakan bagian dari 7.510 jemaah yang terbagi dalam 19 kloter dari delapan embarkasi berangkat ke Tanah Suci.Pelepasan kloter pertama ibadah haji 2023 ini dilaksanakan di Bandara Soekarno-Hatta, Tangerang, Banten, Rabu...

Pulangkan Ribuan Pemudik ke Jabodetabek, BPKH Sukses Gelar Program Balik Kerja Bareng 2023

Jakarta - Usai bersilaturahmi Idul Fitri sambil melepas rindu dengan keluarga di kampung halaman, para pemudik mulai kembali ke tempat perantauan masing-masing. Untuk memfasilitasi kepulangan pemudik, Badan Pengelola Keuangan Haji (BPKH) menggelar program kemaslahatan bertajuk ”Balik Kerja Bareng BPKH”, berkolabirasi dangan mitra kemaslahatan Baitul Maal Muamalat (BMM) dan Daarut...

GELAR SOSIALISASI KEUANGAN HAJI, BPKH SIAP MENDUKUNG PERJALANAN HAJI 1444 H

Yogyakarta –  Badan Pengelola Keuangan Haji (BPKH) menggelar kegiatan ‘Strategi Pengelolaan Keuangan Haji Dan Sosialisasi BPIH 1444 H’ di Ballroom Marriot, Yogyakarta (28/04/2023). Acara yang diselenggarakan dengan tujuan memberikan informasi serta edukasi pengelolaan keuangan haji dan memberikan pemahaman bagi masyarakat khususnya calon jemaah haji yang akan berangkat maupun yang...

Tingkatkan Pelayaanan Haji, BPKH dan Kemenag Lepas Ekspor Perdana Makanan Siap Saji Indonesia ke Arab Saudi

Solo. Jawa Tengah, 14 April 2023 - Industri makanan siap saji Indonesia melakukan gebrakan di musim haji 1444H/2023M. Untuk pertama kalinya Indonesia melakukan ekspor makanan siap saji yang akan dikonsumsi jemaah haji Indonesia ke Arab Saudi. Kepala BPKH Fadlul Imansyah ikut melepas ekspor perdana makanan siap saji yang dilakukan...

Jelang Arus Mudik, BPKH Gandeng DMI Revitalisasi Masjid dan Mushallah di Terminal Se-Jabodetabek

Jakarta, 14 April 2023 – Badan Pengelola Keuangan Haji (BPKH) Bersama Mitra Kemaslahatan Dewan Masjid Indonesia (DMI) melakukan revitalisasi terhadap 21 masjid dan mushollah di semua terminal yang ada di Seluruh Jabodetabek. Program Kemaslahatan tersebut dilakukan bersamaan jelang pelaksanaan mudik lebaran 1444 H/ 2023 M. Kegiatan serah terima program Kemaslahatan...

Program Kemaslahatan – Raih Keberkahan Ramadan BPKH Berikan Bantuan Al Quran dan Kado Ramadan Senilai Rp 15 Miliar

Jakarta, 11 April 2023 - BPKH kembali hadir memberikan manfaat bagi umat melalui program kemaslahatan bertepatan dengan Ramadan hari ke 20. BPKH bersama 11 mitra kemaslahatan yaitu BAZNAS, Laznas PPPA Darul Quran, LAZISNU-Nu Care, LAZISMU, LAZUQ, Baitul Maal Muamalat, DT Peduli, Rumah Zakat, Solo Peduli, Dompet Dhuafa dan Dewan Masjid Indonesia memberikan bantuan...