Uncategorized @id

BPKH Serahkan Laporan Pertanggungjawaban Kepada Komisi VIII DPR RI

Jakarta-Pada Rapat Dengar Pendapat Komisi VIII DPR dengan Direktur Jenderal Penyelenggaraan Haji dan Umrah Kementerian Agama RI dan Kepala Badan Pelaksana Badan Pengelola Keuangan Haji (BPKH) Senin 24 Juni 2019, Kepala BPKH Anggito Abimanyu menyerahkan Laporan Keuangan tahun 2018 kepada Pimpinan Sidang Sodik Mudjahid. Penyerahan Laporan Keuangan yang memperoleh opini...