Kabar Haji

Soekarno, Habibie: Dari Mana Orang Turki Tahu Indonesia?

REPUBLIKA.CO.ID,ISTANBUL -- Kemerdekaan Indonesia dari penjajahan ternyata bukan hanya berkesan bagi rakyat Indonesia, tapi juga bangsa Turki. Omer Faruk Kose, warga Turki di provinsi Ankara, mengenal Indonesia yang telah merdeka dari kunjungan Presiden Soekarno ke Turki. Dia punya kesan tersendiri terhadap bapak pendiri Republik Indonesia itu. Seperti dilansir Anadolu Agency, pada 1959, dia...

Muslim dan Masjid di Utrecht, Belanda

REPUBLIKA.CO.ID,UTRECHT -- Di Belanda, terdapat empat kota konsentrasi komunitas Muslim, yakni Amsterdam, Utrecht, Rotterdam, dan Den Haag. Amsterdam menduduki peringkat pertama dengan persentase Muslim mencapai 17 persen dari total populasi kota. Sebuah persentase yang besar jika dibanding secara nasional karena Muslimin hanya mengambil bagian lima persen dari demografi negeri kincir...

Masjid Khusnul Khatimah Gaya Mughal di Tengah Perkantoran

REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA -- Awan berwarna putih bergumul di atas langit Jakarta. Hanya sedikit saja warna biru yang terlihat menghiasi langit pagi yang tampak cerah. Berlatar gedung pencakar langit, tersajilah sebuah atap bangunan berbentuk setengah lingkaran. Dari sisi timur, atap berbentuk setengah lingkaran yang tampak itu berjumlah empat. Satu di antaranya memiliki...

Masjid Aliyah Karawang Pesona bagi Musafir

REPUBLIKA.CO.ID,KARAWANG -- Jumlah masjid di Kabupaten Karawang, Jawa Barat, sepertinya mencapai ribuan. Masjid-masjid ini dengan berbagai ukuran, berdiri dengan kokoh dan megah. Akan tetapi, di sepanjang jalan interchange gerbang tol (GT) Karawang Barat, belum ada satupun masjid yang representatif. Padahal, ruas jalan terse but merupakan jalan yang paling ramai dilalui...

Legislator Tolak Campur Tangan Pemerintah dalam Sertifikasi

REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA -- Ketua Fraksi PKS Jazuli Juwaini tak sepakat terkait rencana Kementerian Agama untuk melakukan standardisasi dan sertifikasi terhadap ulama. Fraksi PKS mempersoalkan adanya campur tangan pemerintah dalam proses sertifikasi tersebut. "Hal ini bisa disalahpahami pemerintah mengontrol dakwah dan kehidupan beragama warga negara yang akan mengekang kebebasan dalam menjalankan agama...

Jumat di Masjid Pesanggrahan, Wagub DKI Tekankan Prokes

REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA -- Jelang diberlakukannya kembali Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) di DKI Jakarta, Wakil Gubernur (Wagub) Provinsi DKI Jakarta, Ahmad Riza Patria kembali mengimbau disiplin penerapan protokol, khususnya di lingkungan masjid pemukiman. Hal itu disampaikan Wagub yang akrab disapa Ariza ini, setelah melaksanakan Shalat Jumat di Masjid Pesanggrahan, Jumat...

Haji Pertama Wajib, Bagaimana Selanjutnya?

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Hukum ibadah haji adalah wajib bagi setiap Muslim yang mampu. Namun, bagaimana bagi ibadah haji yang kedua dan seterusnya? "Haji wajib bagi yang mampu, setidaknya sekali. Lalu bagaimana yang kedua kali atau seterusnya? Itu (hukumnya) sunnah," kata Ustadz Dasad Latief dalam webinar rindu ke baitullah yang diselenggarakan...

Masjid At-Taqwa Sebuah Masjid Berkubah Unik

REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA -- Awan hitam menggelayut di atas langit di salah satu sudut selatan Jakarta. Di saat yang sama, tak tampak lagi keramaian di dalam Masjid At-Taqwa Srengseng Sawah, Jakarta Selatan. Pada jeda waktu antara Ashar dan Maghrib dalam suasana petang yang mendung, di dalam masjid itu hanya terlihat beberapa orang...

1.032 Pasien Pulih dari Covid-19 di Arab Saudi

REPUBLIKA.CO.ID,RIYADH -- Kementerian Kesehatan Arab Sausi mengumumkan pada Kamis (10/9) bahwa jumlah kasus pulih di negaranya sebanyak 1.032 orang. Sehingga total pasien yang dinyatakan pulih dari Covid-19 menjadi 299.998 orang. Kementerian juga mengumumkan kasus baru sebanyak 708. Sehingga total kasus Covid-19 di Saudi menjadi 323.720 kasus, termasuk 19.533 menjalani perawatan...

MES NTB Gencarkan Program Lawan Rentenir Berbasis Masjid

REPUBLIKA.CO.ID,MATARAM -- Masyarakat Ekonomi Syariah (MES) Nusa Tenggara Barat (NTB) bersama Tim Percepatan Akses Keuangan Daerah (TPAKD) NTB menyosialisasikan program Melawan Rentenir Berbasis Masjid (Mawar Emas) kepada warga di Kabupaten Bima, Kamis (10/9). Sosialisasi tersebut dibuka Asisten III Bidang Administrasi dan Umum Sekretariat Daerah NTB H Lalu Syafi'i bersama Ketua...